Rabu, 27 Juli 2011

My USB Only v5.9 Solusi Mengamankan File Yang Baik

Pernah mendengar My USB Only v5.9? belum pernahkan? kalau begitu saya akan mejelaskan sedikit tentang My USB Only. v5.9 USB Only cara kerjanya mengamankan port USB dari orang lain agar mereka tidak bisa sembarangan memasukkan perangkat USB ke komputer kita. Penasarankan ? mari kita sama-sama simak bagaimana langkah-langkah penginstalan dan cara pemakain software My  USB Only v5.9
Installasi My USB Only v5.9

Langkah 1

Klik 2x file Setup My USB Only v5.9 sehingga akan tampil kotak dialog dibawah ini Klik.
 Gambar 3.1 Installasi  My USB Only v5.9

Langkah 2

Klik I accept the terms in the Licence Agreement, selanjutnya klik Next
Gambar 3.2 Lembar persetujuan

Langkah 3

Memasukkan Product Serial Number, jika memerlukan sereal number
Gambar 3.3 Product serial number

Langkah 4

Mulai menginstallasi My USB Only v5.9
Gambar 3.4 menginsall My USB Only v5.9

Langkah 5

proses install My USB Only v5.9
Gambar 3.5 proses exsecuting windows firewall configurations

langkah 6

klik finis untuk penyelesaian insallasi My USB Only v5.9
Gambar 3.6 Proses penyelesaian instalasi
Setelah selesai installasi maka yang harus dilakukan adalah mengatur dari software My USB Only.

Langkah 7

Caranya klik kanan icon USB disebelah kanan lalu pilih general setup
Gambar 3.7 Pilih general setup untuk mengatur password

Langkah 8

Masukkan password default yaitu 0000 untuk membuka USB Setup Windows
Gambar 3.8 Memasukkan password Default

Langkah 9

Klik change admin password untuk memasukkan password
Gambar 3.9 pengaturan password My USB Only v5.9

Langkah 10

Klik old password masukan kode 0000 lalu new password dan new password (again ) masukkan password yang kita inginkan lalu klik confirm.
Gambar 3.10 password (again) setup
Sekarang kita coba memasukkan flashdisk, apakah software yang diinstall tadi bisa memblok port USB yang ada di computer. Disini saya akan mencoba memasukkan flashdisk.
Gambar 3.11 Perintah memasukkan password
Setelah dimasukkan flashdisk, maka secara otomatis akan memunculkan perintah untuk memasukkan password. Jadi setiap perangkat USB seperti flashdisk, harddisk external dan lainnya maka akan memunculkan password. Saya menyarankan untuk menghilangkan tanda conteng Remember my password agar semua perangkat USB yang masuk harus terlebih dahulu memasukkan password.
Jika orang lain tidak mengetahui password yang dibuat pada gambar diatas tadi, maka port USB tidak akan bisa digunakan, dengan begitu data kita bisa aman dari pencurian melalui USB drive. Jika kita mau mengaktifkan port USB, masukkan passwordnya lalu klik Allow
Apabila  memilih device whitelest maka  tidak akan menggunkan password karena perangakt USB sudah pernah masuk kedalam computer atau CPU dapat kita hapus dengan mengklik modify lalu klik perangkat USB yang akan dihapus lalu klik remove maka perangkat USB tidak akan bisa digunakan lagi